Cara Menerbitkan Buku

Video Tips Deepublish, Sebuah Usaha Untuk Memfasilitasi Dosen

Adanya wabah corona atau yang memiliki nama lain covid-19 memang menjadi tantangan tersendiri untuk Deepublish. Pasalnya, hal ini mempengaruhi Deepublish untuk bertemu dengan penulis, yang mana masih dibutuhkan dalam memberikan tips atau menjelaskan mengenai sistematika buku, terutama buku ajar, agar point kredit yang didapat dosen bisa maksimal.

Tidak bisa bertemunya konsultan dengan penulis sendiri dikarenakan adanya kebijakan social distance harus dipatuhi demi keamanan bersama. Karena dengan melakukan hal tersebut penyebaran corona dapat diatasi.

Tak habis akal, Deepublish membaut video tips yang bertajuk Mudah Membuat Buku Ajar Bagi Dosen. Video ini dapat di akses oleh semua kalangan di kanal youtube deepublish. Dengan adanya video ini, diharapkan dapat menjadi penolong untuk dosen yang sedang menyelesaikan buku ajarnya.

Mengapa buku ajar? Karena buku ajar memiliki point kredit yang tinggi dibandingkan dengan buku lainnya. Buku ajar juga dibutuhkan dikalangan mahasiswa dalam menjalakan perkuliahan.

Deepublish selalu berupaya untuk memberikan yang terbaik untuk dosen di seluruh Indonesia. Termasuk dengan cara ini, yaitu membuat video yang bermanfaat untuk dosen. Selanjutnya deepublish akan terus membuat video tips agar para dosen dapat mendapat informasi baru yang bisa mempercepat pembuatan buku nya.

Deepublish juga akan selalu berinovasi untuk selalu memfasilitasi dosen dalam membuat buku, agar nantinya kualitas pendidikan di Indonesia dapat lebih baik lagi.


Corporate Public Relations,

Dadang Ari Prabowo

Email: cs@deepublish.co.id

HP: 0811-2957-716

deepublish

Recent Posts

Word Tidak Bisa Dibuka? Ini Solusi-Solusinya

Keberadaan aplikasi seperti Microsoft Word atau sering disebut Word saja, memang sangat membantu. Namun, ada…

4 jam ago

Cara Mencari dan Mengganti Kata di Word, Otomatis!

Pada saat melakukan editing dan penyuntingan naskah di aplikasi Word, tentunya akan ada tindakan mengganti…

4 jam ago

Cara Menambahkan Link di Word dan Menjadikan Warna Biru

Mengetahui cara menambahkan link di Word tentu penting. Sebab pada dokumen yang disusun di aplikasi…

4 jam ago

Penelitian Fenomenologi: Karakteristik, Jenis, Kelebihan, Contoh

Dalam melaksanakan penelitian kualitatif, peneliti perlu menentukan metode pendekatan yang salah satunya adalah penelitian fenomenologi…

5 jam ago

Aplikasi Sipebi, Cara Instal, dan Cara Pakainya

Pada saat menyusun karya tulis dengan bahasa Indonesia, tentunya ingin disusun sesuai ejaan dan tata…

6 jam ago

12 Aplikasi Meeting Online yang Cocok untuk Kelas Daring

Memilih aplikasi meeting atau aplikasi video konferensi memang tidak bisa asal-asalan. Sebab, banyaknya pilihan ternyata…

6 jam ago